Jangan Sholat Isya di Waktu Ini, Kata Ustadz Adi Hidayat

11 Agustus 2022, 15:09 WIB
/Tangkap Layar /Youtube Adi Hidayat Official

HAILOMBOKTIMUR - Salah satu rukun Islam adalah sholat 5 waktu sehari-semalam. Sholat juga merupakan tiang agama, apabila baik sholatnya seseorang maka baik pula agamanya.

Namun siapa sangka ternyata sholat bisa mendatangkan dosa pada seseorang kata Ustadz Adi Hidayat.

Menurut Ustadz Adi Hidayat dalam sebuah ceramahnya, yang dimaksud dengan sholat tidak mendapat pahala adalah sholat isya di waktu tertentu.

Katanya jika sudah lewat waktunya, sebaiknya jangan sholat isya, karena akan mendatangkan dosa.

Baca Juga: Baca Doa Ini Sebelum Masuk Rumah, Jika Ingin Pintu Rezeki Terbuka Lebar, Kata Buya Yahya

Sebaiknya, shalat Isya didirikan lebih awal atau pada waktunya. Jika sudah lewat, kata Ustadz Adi Hidayat, mending tidak usah dilaksanakan.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, mendirikan shalat Isya di waktu ini tidak akan mendapatkan pahala, tapi justru menambah timbangan dosa.

Justru kata Ustadz Adi Hidayat bisa jadi dosa karena dianggap melalaikan waktu shalat Isya.

Sehingga Ustadz Adi Hidayat tegaskan agar jangan pernah mengerjakan shalat Isya di waktu ini.

Baca Juga: Baca Amalan Ini Waktu Pagi Hari Maka Rezeki Akan Lancar, Kata Buya Yahya

Ustadz Adi Hidayat menjelaskan hukum waktu-waktu tertentu untuk mendirikan shalat Isya.

Namun, menurut Ustadz Adi Hidayat mengerjakan shalat Isya di waktu-waktu ini bisa mendapatkan dosa.

Ustadz Adi Hidayat menyarankan akan umat muslim tidak mengerjakan shalat Isya lewat batas waktu ini agar tidak mendapat dosa.

Kata Ustadz Adi Hidayat, shalat adalah tiang Agama, yang wajib dilaksanakan umat Muslim.

Baca Juga: Dosa Terhapuskan dan Hajat Akan Terkabulkan, Baca Doa Ini Kata Syekh Ali Jaber

Mengerjakan shalat akan mendapatkan banyak keberkahan, namun tidak dengan mengerjakan shalat Isya melewati batas waktu ini.

Sedangkan shalat Isya merupakan waktu kelima dari jumlah shalat wajib dalam sehari kata Ustadz Adi Hidayat.

Shalat isya memiliki rentan waktu yang cukup lama di antara yang lainnya.

Setelah selesai waktu Magrib bisa disebut dengan awal waktu shalat Isya menjelang malam.

Baca Juga: Jika Ingin Selamat di Usia 40 Tahun, Perbanyak Doa Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Sedangkan yang menjadi batas akhir shalat Isya ketika akan habis malam dan munculnya fajar setelah sholat subuh.

Lantas, waktu kapankah batas shalat Isya dikerjakan?

Menurut Ustadz Adi Hidayat shalat Isya di waktu tersebut disarankan tidak boleh karena akan berbuah dosa.

Hal ini sebagaiman dikutip dari Portal Sulut dengan judul “Bukan Pahala tapi Dosa, Jangan Pernah Tunaikan Shalat Isya di Waktu Ini Kata Ustadz Adi Hidayat”, pada Kamis 11 Agustus 2022.

Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa jam yang dimaksud ini termasuk waktu makruh.

Baca Juga: Jangan Lakukan Perbuatan Ini Jika Ingin Rezeki Lancar Kata Ustadz Abdul Somad

Meski sebenarnya pada jam yang dimaksud masih masuk waktu shalat Isya, namun bisa berbuah dosa karena terlalu akhir.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, mengakhirkan shalat Isya memang diperbolehkan, namun tetap harus ada batasan.

"Lebih baik prinsipnya tunaikan dari batas awal waktu sampai ke pertengahan waktu," kata Ustadz Adi Hidayat.

Yang dimaksud pertengahan waktu tersebut kata Ustadz Adi Hidayat, yaitu antara jam 12 malam sampai jam 1 dini hari.

Baca Juga: Kebiasaan Ini Ternyata Jadi penyebab Jauh dari Rezeki, Kata Ustadz Adi Hidayat

Adapun waktu yang dianggap makruh untuk mengerjakan shalat Isya adalah pada waktu - waktu sahar atau tepatnya 30 menit sebelum shalat subuh.

Mengerjakan shalat Isya pada jam tersebut bisa berujung dosa karena dianggap melalaikan batasan batasan waktu shalat Isya.

Dan bisa jadi jika kemudian terlewatkan akan berakhir dengan tidak mengerjakan shalat Isya.

"Dianggap tidak disukai bahkan makruh, bagi orang-orang yang sengaja mengakhirkan shalat Isya sampai ke waktu sahar," kata Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Tidak Mendapatkan Syafaat Bagi yang Salah Berwudhu, Kata Gus Baha

Itulah penjelasan Ustadz Adi Hidayat mengenai batasan waktu shalat Isya, agar tidak mendapat dosa. *** (Alfian Limpaton/Portal Sulut)

Editor: Amak Fizi

Sumber: Portal Sulut

Tags

Terkini

Terpopuler