Asal-Usul dan Sejarah Salat Jumat, Hari Mulia dalam Islam

- 22 September 2023, 06:47 WIB
Suasana Shalat Jumat di Masjidil Haram
Suasana Shalat Jumat di Masjidil Haram /Dodo Murtado / Kemenag RI/

5. Doa-doa Dikabulkan

 

Doa-doa yang dipanjatkan oleh seorang hamba pada hari Jum'at akan dikabulkan oleh Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

 

6. Pahala Shalawat

 

Barangsiapa yang memperbanyak membaca shalawat kepada Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam pada hari Jum'at, Allah akan memberikan balasan 10 kali lipat.

 

Kata "Jumat" berasal dari kata dalam bahasa Arab yang berarti "berkumpul." Ini mengacu pada berkumpulnya umat Muslim untuk melaksanakan Salat Jumat.

 

Halaman:

Editor: Amak Fizi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah