Bawa Misi Perdamaian Jokowi Bertolak ke Rusia Bertemu Presiden Vladimir Putin

- 30 Juni 2022, 16:42 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana bertolak ke Moskow, Rusia untuk bertemu Presiden Vladimir Putin di Kremlin.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana bertolak ke Moskow, Rusia untuk bertemu Presiden Vladimir Putin di Kremlin. /Foto Antara

Pada siang harinya, Presiden dijadwalkan bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin.

 

Turut mendampingi Presiden Jokowi dan Ibu Iriana dalam penerbangan ke Moskow yaitu Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dan Sekretaris Kabinet Pramono Anung.

 

Adapun lawatan Presiden Jokowi ke Rusia membawa misi perdamaian, seperti halnya dengan lawatannya ke Kyiv, Ukraina, untuk bertemu Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Istana Maryinsky, Kyiv.

 

Dalam pertemuan dengan Presiden Zelenskyy, Jokowi menyampaikan kunjungannya ke Ukraina merupakan perwujudan kepedulian masyarakat Indonesia terhadap Ukraina.

 

Baca Juga: Melalui Sidang Isbat Wamenag Sampaikan Hari Raya Idul Adha Jatuh pada 10 Juli 2022

 

Halaman:

Editor: Muazzin

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x