APDESI Unjuk Rasa Revisi Undang-Undang Desa. Cek Apa Revisinya

- 31 Januari 2024, 15:13 WIB
Massa APDESI Blokade Tol Dalam Kota, Begini Kata Polisi
Massa APDESI Blokade Tol Dalam Kota, Begini Kata Polisi /ANTARA

HAILOMBOKTIMUR - Aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh massa dari Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) di depan gedung DPR, Rabu 31 Januari 2023.

 

Massa Mendesak agar DPR segera mengesahkan revisi UU Desa. Dari Spanduk yang terpampang di depan tembok DPR, Apdesi mendesak agar revisi di lakukan sebelum Pemilu yakni tanggal 6 Februari 2024.

 

"Ingat sampai sore pun kita berkumpul, harga mati revisi undang-undang nomor 6," ujar Ketua Umum Apdesi Surta Wijaya dari atas mobil komando.

 

"Semua kita doakan, semoga ketua DPR semoga hatinya dibukakan, bahwa sesungguhnya yang hadir hari ini adalah masyarakat kecil dari desa, pemerintahan terkecil di desa,"

 

“Kami berjuang bukanlah untuk keperluan pribadi. Tapi untuk seluruh masyarakat di desa."

 

Halaman:

Editor: Amak Fizi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah