7 Kebiasaan Ini Bisa Membuat Miss V Tetap Sehat, Dijamin Suami Puas saat Berhubungan Intim

- 27 Agustus 2022, 20:53 WIB
Ilustrasi /Freepik
Ilustrasi /Freepik /

Pastikan pilih produk yang mengandung asam laktat, karena asam laktat akan menjaga keseimbangan pH area Miss V.

Sebagai alternatif, Anda juga bisa membuat pembersih Miss V di rumah dengan baking soda dan air.

Jangan lupa saat selalu lakukan dari depan ke belakang saat membersihkan Miss V untuk menghindari kontaminasi silang.

3. Bersihkan Miss V Setiap Telah Berhubungan Intim
Membersihkan Miss V sesaat setelah berhubungan intim juga sangat penting untuk membatasi penumpukan bakteri yang dapat menimbulkan infeksi, rasa terbakar, dan gatal di area tersebut.

Baca Juga: Tips Malam Pertama Bagi Pengantin Baru Agar Berkesan Kata dr. Boyke

Sisa air mani setelah berhubungan, keputihan, dan kelembapan tambahan membuat area tersebut rentan terhadap infeksi, jika kebersihannya tidak sesuai standar.

4. Makan Makanan Seimbang
Apa yang Anda makan dapat berpengaruh pada kesehatan Miss V.

Sebaiknya kurangi mengkonsumsi kopi, makanan asam, dan makanan berbumbu yang bisa menyebabkan bau dan mengganggu keseimbangan pH di area Miss V.

Akan lebih baik untuk banyak mengkonsumsi buah-buahan dari berbagai varietas dan ukuran. Juga minum delapan elas air putih dalam sehari.

Baca Juga: Bahaya! Ini Dosa yang Tidak Mendapat Ampunan Allah Kata Syekh Ali Jaber

Halaman:

Editor: Amak Fizi

Sumber: Jurnal Soreang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah