Simak Gejala Awal Paru-Paru Basah Sebelum Terlambat

- 12 September 2022, 20:13 WIB
/Pexels/

6. Mual dan muntah

Kondisi mual dan muntah yang terlalu sering dan disertai dengan penurunan nafsu makan yang drastis perlu anda sadari dan periksakan pada ahlinya.

7. Nyeri otot

Terasa pegal karena tubuh anda merasa kaku karena aliran darah tidak baik sehingga mengakibatkan nyeri otot. Inipun dapat dikarenakan jantung yang berdebar lebih ekstra.

Dari beberapa ciri-ciri diatas anda tidak bisa mendiagnosa diri sendiri mengalami kondisi paru-paru basah, namun jika ada anda berada pada kondisi yang disebutkan diatas maka lebih baik anda periksakan kepada ahlinya.***

Halaman:

Editor: Amak Fizi

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah