Tidak Hanya Resesi Ekonomi, Berikut Ini 5 Ramalan Jayabaya yang Akan Terjadi di Tahun 2023

- 21 Desember 2022, 18:07 WIB
Ramalan Jayabaya di tahun 2023
Ramalan Jayabaya di tahun 2023 /

Sepinya pasar dikarenakan orang-orang lebih merasa aman jika mereka memegang uang cash. Mereka akan menyetop segala belanja terhadap keperluan keperluan yang bukan merupakan kebutuhan pokok.

Baca Juga: Daftar Harga Terbaru iPhone XR dan iPhone 11 yang Mengalami Penurunan

Ramalan Prabu Jayabaya yang selanjutnya dan Masih berhubungan dengan perekonomian di tahun 2023 adalah akeh wong nyekel Bondo nanging uripe sengsara.

Bagaimana mungkin orang akan sengsara jika hidupnya bergelimang harta kecuali uang dan hartanya tersebut tidak bisa dipergunakan untuk membeli atau tidak ada yang bisa untuk dibeli.

Ramalan tersebut ditakutkan akan benar-benar menjadi nyata di 2023. Apabila perang antara Rusia dan Ukraina semakin parah di mana akan menyebabkan krisis pangan dan energi secara global.

Baca Juga: Peluang Usaha Cocok Untuk Ibu Rumah Tangga, Modal Rp. 1 Juta Bisa Dapat Untung Besar

2. Situasi politik nasional dan global

Kondisi perpolitikan dunia dan di dalam negeri yang semakin panas. Menurut ramalan Jayabaya berbunyi besok Yen ono peperangan teko Soko Wetan Kulon Kidul.

Perang ini diawali dengan perang Rusia melawan Ukraina yang kemudian diramalkan akan meluas dan menyebar di berbagai banyak negara bagian barat dunia.

Prabu Jayabaya juga menyebutkan di dalam ramalannya yaitu ono peperangan ing Jero amargo salah paham. 

Halaman:

Editor: Bung Yadi

Sumber: YouTube Nasib dan Hoki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah