Resep Bahagia Dunia Akhirat, Terima dan Percaya akan Takdir

- 20 Juni 2022, 16:51 WIB
Syekh Ali Jaber.
Syekh Ali Jaber. /Foto dok.: Tangkapan layar Youtube.com/Syekh Ali Jaber

HAILOMBOKTIMUR - Setiap manusia yang hidup di dunia tentu menginginkan kebahagian baik kebahagiaan di dunia maupun di akhirat kelak.

Meskipun demikian, tidak banyak orang yang mengetahui bagaimana caranya agar bisa mendapatkan kebahagiaan keduanya.

Dalam hal ini, Syeikh Ali Jaber telah membagikan tips atau cara untuk meraihnya.

Perlu diketahui, semasa hidupnya Syeikh Ali Jaber merupakan pendakwah yang termasyhur dekat dengan alquran, cinta dengan Alquran serta selalu selalu bersikap lemah lembut.

Dengan sikap yang dimiliki, tidak heran banyak jamaah yang mengeluk-elukkan sosoknya.

Baca Juga: Apakah Bisa Diterima Selain dari Keluarga? Begini Ulasan Pembagian Harta Gono Gini Setelah Bercerai

Beliau kerap membagi ceramah mengenai amalan-amalan sederhana untuk diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Salah satu ceramah Syekh Ali Jaber berisi mengenai kunci bahagia dunia dan akhirat.

Menurutnya, dengan memahami kunci kebahagiaan tersebut maka akan menguatkan hati saat menghadapi ujian hidup.

Kunci kebahagiaan yang dimaksud adalah

"Dapat menerima dan percaya takdir. Percaya sepenuhnya takdir. Takdir itu menjadi salah satu rukun iman yang keenam. Tapi banyak dari kita sepenuhnya yang belum percaya soal takdir,” ujar Syekh Ali Jaber dkutip Hailomboktomur dari Klik Bondowoso, Senin, 20 Juni 2022.

Halaman:

Editor: Amak Fizi

Sumber: Klik Bondowoso (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah