Islam Melarang Menggunakan Obat Kuat saat Berhubungan Badan? Ini Kata Buya Yahya

- 29 Agustus 2022, 14:20 WIB
Buya Yahya
Buya Yahya /

Buya Yahya menjelaskan bahwa dalam hukum Islam ada aturan tentang meggunakan hal-hal tersebut.

Termasuk pula menggunakan obat kuat dalam memuaskan pasangan kata Buya Yahya.

"Saya teringat dengan satu kalimat 'hidup kita bukan untuk membangkitkan syahwat untuk berhubungan suami istri," ucap Buya Yahya.

Buya Yahya lalu menambhakan bahwa jika memang hal tersebut harus terjadi maka selesaikan.

"Jika syahwat bangkit maka diselesaikan dengan hubungan suami istri," lanjut Buya Yahya.

Baca Juga: Doa Ini Sering Diabaikan, Padahal Sangat Cepat Terkabulkan. Apa Itu? Simak Ulasan Buya Yahya

Dalam penjelasannya, Buya Yahya mengatakan bahwa obat obatan hanya boleh dikonsumsi oleh mereka yang sedang sakit.

Menurutnya hal ini berarti tidak diperbolehkan bagi mereka yang dalam kondisi sehat.

"Obat-obatan hanya untuk orang-orang yang diuji dengan sakit. Bagi yang masih normal tidak perlu," ucap Buya Yahya.

Buya Yahya lalu melanjutkan bahwa hal ini bisa berdampak buruk jika dilakukan terus menerus.

Halaman:

Editor: Amak Fizi

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah