Hari Raya Idul Adha 1444 H, Warga Perumahan Permata Hijau Sembelih 1 Ekor Sapi

- 29 Juni 2023, 10:03 WIB
Panitia Kurban Perumahan Permata Hijau Rakam
Panitia Kurban Perumahan Permata Hijau Rakam /Rafi/

HAILOMBOKTIMUR - Setiap tahun, umat Muslim di seluruh dunia merayakan Hari Raya Idul Adha, yang dikenal juga sebagai Hari Raya Kurban.

 

Hari Raya Idul Adha 10 Dzulhidjah 1444 H, yang jatuh pada hari Kamis 29 Juni 2023 disambut dan dirayakan seluruh kaum muslimin se-dunia. Tak terkecuali umat Islam di Indonesia, menyambut suka cita.

 

Tidak hanya dilakukan di pedesaan, praktik kurban sapi juga dilakukan oleh warga perumahan di berbagai belahan dunia, salah satunya yakni Warga Perumahan Permata Hijau Rakam.

 

Bertempat di halaman Mushalla Al Hidayah Perumahan Permata Hijau Kelurahan Rakam Kecamatan Selong, Warga Perumahan kembali melaksanakan penyembelihan hewan kurban seperti tahun-tahun sebelumnya. Dan kali ini sebanyak 1 ekor sapi di sembelih. Kamis 29 Juni 2023

 

Salah satu Panitia Kurban yakni Lalu Shopan Sopian, mengatakan “meskipun agak sedikit mendadak persiapan yang di lakukan,  tapi Alhamdulillah warga masih antusias, hal ini di buktikan dengan adanya 1 ekor sapi, yang merupakan gabungan dari 7 orang warga, dengan kewajiban masing-masing warga sebesar 2,5 juta rupiah”, Sambutnya

 

Halaman:

Editor: Amak Fizi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x