Yuk Kunjungi Destinasi Wisata Edukasi Bale Mangrove di Jerowaru Lombok Timur

- 24 Oktober 2022, 09:59 WIB
Nampak seorang pengunjung sedang menikmati keindahan hutan mangrove di Jerowaru Lombok Timur (dok:istimewa)
Nampak seorang pengunjung sedang menikmati keindahan hutan mangrove di Jerowaru Lombok Timur (dok:istimewa) /

Tempat wisata ini tidak hanya menawarkan keindahan alam, namun juga memuat edukasi bagi masyarakat dan pengunjung.   

Baca Juga: Yuk Intip 5 Destinasi Wisata Baru di Lombok Timur yang tak Kalah Indahnya

Wisata Bale Mangrove, adalah kawasan alami yang mendukung konservasi alam, pemberdayaan sosial, budaya, ekonomi masyarakat lokal, serta memiliki unsur pembelajaran dan pendidikan. . 

 

Di tempat ini Anda bisa menemukan Mangrove jenis Rhizopora apiculata, hizopora mucronata, Rhizopora stylosa, Sonneratia alba, Avicennia alba, Avicennia marina dan Ceriops tagal

 

Bagi Anda yang ingin berwisata sambil belajar mengenal mangrove, jangan sampai tak mengunjungi wisata yang satu ini. 

 

Bahkan disekitar kawasan ini pengelola telah membangun beberapa spot foto yang menarik sebagai pelengkap ketika berswa foto ria di antara pepohonan mangrove.

 

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x