Bupati Lombok Timur Ikuti Upacara Hari Bhayangkara yang Dipimpin Presiden Joko Widodo Secara Virtual

- 5 Juli 2022, 22:56 WIB
Bupati Lombok Timur, HM. Sukiman Azmy dan Forkopimda mengikuti upacara peringatan hari Bhayangkara yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo secara virtual di markas Polres Lombok Timur (dok/ist)
Bupati Lombok Timur, HM. Sukiman Azmy dan Forkopimda mengikuti upacara peringatan hari Bhayangkara yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo secara virtual di markas Polres Lombok Timur (dok/ist) /Riadi/

Belum lagi terkait ketidakpastian global, krisis energi, pangan dan keuangan, Jokowi berharap Polri harus memastikan Kamtibmas agar lebih kokoh dan siap dalam menghadapi tantangan.

 

Tak lupa juga Ia mengingatkan supaya Polri harus siap dalam menghadapi ancaman kejahatan berbasis teknologi terbaru. 

 

 

“Polri harus lebih maju, kita tindak pelakunya,” ujarnya. Sembari menegaskan supaya Polri terus maju dan berinovasi meningkatkan penguasaan teknologi.

 

Baca Juga: Rapat Paripurna DPRD Lombok Timur Setujui Pinjaman Daerah di Bank NTB Syariah

 

Hal serupa juga disampaikan Bupati Lombok Timur HM. Sukiman Azmy dalam sambutannya usai upacara virtual. Bupati menyebut sejumlah agenda daerah dan nasional yang akan berlangsung di Lombok Timur seperti gawe adat Ngayu Ayu, peringatan hari anak tingkat nasional, dan agenda lainnya. 

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x