18 Pimpinan Parpol Hadiri Deklarasi Pemilu Damai Yang Diinisiasi Polda NTB

- 22 Agustus 2023, 19:33 WIB
Sebanyak 18 Pimpinan Partai Politik Hadiri Deklarasi Pemilu Damai Yang Diinisiasi Polda NTB (dok: istimewa)
Sebanyak 18 Pimpinan Partai Politik Hadiri Deklarasi Pemilu Damai Yang Diinisiasi Polda NTB (dok: istimewa) /

 

Selain 18 partai politik, juga hadir Gubernur NTB,Kapolda NTB,Danrem 162/WB Ketua Bawaslu, Ketua KPU dan turut menandatangani naskah tersebut.

 

Isi naskah komitmen yang ditanda tangani oleh 18 partai politik tersebut ada 4, antara lain:

 

1. Berkomitmen menjaga persatuan dan kesatuan serta keutuhan NKRI dengan tidak melakukan politisasi SARA.

 

2. Mewujudkan Pemilu sebagai sarana integritas bangsa dan menolak segala bentuk pelanggaran dengan alasan apapun.

 

3. Melaksanakan pemilu tahun 2024 yang langsung, umum, bebas rahasia, jujur dan adil.

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah