Menikah dengan Sepupu Sendiri Ternyata Ada Resikonya Loh, Begini Penjelasannya!

- 25 Mei 2022, 13:46 WIB
Ilustrasi pernikahan
Ilustrasi pernikahan /Tangkap Layar /Instagram.com/maudyayunda

Dilansir Hailomboktimur.com dari laman halodoc.com, ada beberapa resiko yang dialami ketika menikah dengan sepupu, diantaranya:

Baca Juga: Sayangi Jantung Anda! Berikut Ini 7 Makanan Yang Baik Untuk Kesehatan Jantung

Baca Juga: Sejarah Masjid Kuno, Sebagai Pusaka Warisan Leluhur Masyarakat Desa Songak

 

1. Kematian pada bayi atau kelainan bawaan

Perkawinan sepupu memiliki aspek genetik yang dapat meningkatkan peluang gen anak memiliki sifat resesif. Risikonya bahkan empat kali lipat jika sepupu pertama menikahi sepupu kedua.

 

Masalah terkait genetik ini dapat menyebabkan bayinya kelak mengalami cacat lahir yang meningkatkan risiko kematian dan kelainan bawaan.

 

2. Cacat Lahir

Halaman:

Editor: Ihwan Aman


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x