Lombok Timur Berada Diantara 298 Pemda yang Belum Penuhi Enam Upaya Konkret Penanganan Inflasi

- 17 November 2022, 07:40 WIB
/

Bahkan, Juaini Taofik juga mengingatkan Bappeda agar membackup bagian ekonomi untuk segera melaporkan progress penanganan inflasi daerah melalui aplikasi yang tersedia.

 

Berikut enam upaya kongkrit Pemerintah Daerah dalam penanganan inflasi Daerah menurut Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian saat rapat koordinasi pengendalian inflasi, Senin kemarin. 

 

Diantaranya, melaksanakan operasi pasar murah, melaksanakan sidak ke pasar dan distributor agar tidak menahan barang, kerjasama dengan daerah penghasil komoditi untuk kelancaran pasokan, gerakan menanam, mendistribusikan BTT dan dukungan transportasi dari APBD. ***

 

 

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah