Berperan dalam Pemberdayaan Perempuan dan Anak, KONSEPSI Terima Penghargaan dari Pemda Lombok Timur

- 29 Desember 2022, 12:40 WIB
Piagam Penghargaan yang Diberikan Pemda Lombok Timur kepada Konsepsi atas Perannya dalam Pemberdayaan Perempuan dan Anak (dok:istimewa)
Piagam Penghargaan yang Diberikan Pemda Lombok Timur kepada Konsepsi atas Perannya dalam Pemberdayaan Perempuan dan Anak (dok:istimewa) /

 

Di tengah keterbatasan, Lombok Timur juga berhasil memperoleh sertifikat eliminasi malaria, Kabupaten Layak Anak Pratama. Bahkan meraih juara II pada Penilaian Kinerja kabupaten dan kota pelaksanaan aksi konvergensi penurunan stunting. 

 

Selain itu, juga memperoleh Anugerah NTB Gemilang Award sebagai Kabupaten Pembina Desa Wisata Terbaik. Kemudian ditingkat Nasional Desa Kumbang meraih peringkat III Desa Anti Korupsi. 

 

Kabupaten Lombok Timur juga berhasil menyelenggarakan berbagai event berskala lokal, provinsi, nasional maupun internasional yang menggerakkan perekonomian masyarakat.***

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah