Geradin Lombok Timur Sesalkan Perbuatan Oknum Guru SMAN 1 Keruak yang Hasut Siswa Mogok Belajar

- 6 Februari 2024, 21:12 WIB
Ketua dan sekretaris Gerakan Advokat Indonesia Lombok Timur (dok: istimewa)
Ketua dan sekretaris Gerakan Advokat Indonesia Lombok Timur (dok: istimewa) /

Baca Juga: Hadiri Reuni SMAN 1 Pringgabaya, Juiani Taofik Minta Alumni Berikan Kritik dan Saran untuk Kemajuan Daerah

"Perlu untuk diketahui bersama, pemanggilan, pengawasan dan pemeriksaan tidak hanya dilakukan terhadap SMAN 1 Keruak saja, akan tetapi dilakukan terhadap semua SMA dan SMK yang ada di Nusa Tenggara Barat, khususnya di wilayah Lombok Timur, karena itu tugas APH dalam menjalankan fungsi pengawas atas segala bentuk kegiatan sekolah," katanya

 

Oleh sebab itu, sosok ketua Geradin Lombok Timur ini berharap kepada semua pihak agar tidak terprovokasi dengan informasi salah yang disebarkan oknum guru tersebut.

Baca Juga: Turnamen Volley Ball Championship Diikuti 29 Tim SMP dan SMA di Lombok Timur

"Kami himbau kepada masyarakat dan khususnya guru serta siswa SMAN 1 Keruak untuk tetap melakukan kegiatan belajar mengajar," imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah