PMK Sapi Meluas, Program Lombok Timur Berkembang Ditunda Sementara

- 28 Mei 2022, 13:41 WIB
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Lombok Timur, Ir H. Masyhur, SP
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Lombok Timur, Ir H. Masyhur, SP /Dokpri/Azzi/Hai Lombok Timur Pikiran Rakyat. Com

Baca Juga: 30 SMP di Lombok Timur Terpilih Menjadi Sekolah Penggerak, ini Nama-namanya

 

Dikatakan Masyhur, saat ini, sudah hampir 17 miliar mau direalisasikan untuk program Lotim berkembang.

 

"Tetapi itu kita tunda dulu sementara, sembari menunggu petunjuk dari pusat, terkait kapan kita bisa mulai buka pasar hewan," jelasnya.

 

Meski demikian, masyhur berharap pada tahun ini ada peningkatan lajunya program Lotim berkembang ini dari tahun sebelumnya.

 

Hingga saat ini, sudah hampir 1200 orang lebih yang mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Ternak, baik di BNI maupun BRI.

 

Halaman:

Editor: Muazzin

Sumber: Hai Lombok Timur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x