Pemkab Lombok Timur Fasilitasi Pemulangan 6 CPMI Korban Kapal Tenggelam di Batam

- 13 Juli 2022, 18:20 WIB
Kepala Bidang (Kabid) Penempatan dan Perluasan Kesempatan Kerja (P2K2) pada Disnakertrans Lombok Timur, Ahmad Wardi, saat menjemput 6 CPMI di Bandara Internasional Lombok
Kepala Bidang (Kabid) Penempatan dan Perluasan Kesempatan Kerja (P2K2) pada Disnakertrans Lombok Timur, Ahmad Wardi, saat menjemput 6 CPMI di Bandara Internasional Lombok /Dokpri/Azzi/Lombok Timur Pikiran-Rakyat.com

Baca Juga: Sempat Melambung! Inilah Harga Terbaru Minyak Goreng

 

"Mereka pulang dibiayai tiket oleh Pemerintah Daerah Lombok Timur yang diurus Disnakertrans Lombok Timur,"terang Ahmad Wardi.

 

Lebih lanjut Ahmad Wardi mengatakan enam CPMI yang dipulangkan hari ini, merupakan ulah dari oknum calo, sponsor atau tekong yang tidak bertanggungjawab.

 

Dimana mereka kata dia, diberangkatkan secara nonprosedural tanpa melalui tahapan-tahapan secara resmi.

 

"Artinya mereka diiming - ingimi akan diberangkatkan dengan proses cepat ke Malaysia, padahal Malaysia pada waktu itu masih tutup, masih belum ada MoU pemberangkatan," jelasnya.

 

Halaman:

Editor: Muazzin

Sumber: Lombok Timur Pikiran Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x